1. Super Junior Kiss the Radio (Sukira)
2. Star City Apartment
3. SPAO dan Everysing
4. Kona Beans
5. Yesung's Cafe
6. Kstory
7. Y Style
8. SM entertainment office
9. Lotte World Avenue
10. Olympic Stadium (kalo beruntung bisa ketemu sushow dan beneran masuk ke sana untuk ketemu SJ)
Sedangkan destinasi lain untuk daerah Seoul disesuaikan dengan musim kedatangan. Misal jika kita mengunjungi Korea pada saat winter (awal februari) maka destinasi utama adalah Skiing Place seperti Vivaldi Park (tempat shooting Super Junior Show), Everland (Shooting WGM) dan Nami Island.
Untuk tur di musim semi (pertengahan april) destinasi utama adalah pusat2 daerah yang ada festival sakuranya, seperti di Jinhae/Gyeongju/Seoul. Untuk summer tur (juni-agustus) destinasi utama adalah pantai-pantai cantik di korea, seperti pantai-pantai di Busan dan Donghae.
Untuk tur musim gugur (sept-nov) bisa ditambahkan tur Jeju dan tentu saja Nami Island. Selain itu kita bisa menikmati rainbow fountain di Banpo Bridge.
Persiapan dana sebaiknya dilakukan jauh-jauh hari, minimal di tabungan sudah ada dana 5 juta, jadi setiap ada promo murah bisa langsung booking. Jangan lupa menyiapkan kartu kredit dari sekarang untuk kemudahan booking flight.
untuk total expenses secara garis besar adalah:
- biaya tur Rp. 2.500.000,-
- makan+transport Rp. 1.000.000,-
- flight Rp. 4.000.000,-
- visa+tax Rp. 500.000
TOTAL : kurang lebih Rp. 8.000.000,-
untuk winter tour lebih mahal (3,5 juta) karena masuk tempat ski memang lumayan mahal. Dan biasanya hostel menerapkan harga peak season.
Syarat-syarat pendaftaran peserta:
Untuk Winter tur:
- Minimal 15 orang
- Biaya tur Rp. 3.500.000,- / orang
- Jika memiliki rombongan minimal 7 orang biaya tur menjadi Rp. 4.000.000,- / orang
- Biaya tur mencangkup: biaya hostel (dormitory 4/6/8), tiket masuk semua tempat pariwisata, bis ke tempat ski, dan kartu T money.
- membayar pendaftaran Rp. 1.000.000,- (no refund) dan mengisi formulir pendaftaran pada bulan Juli
- destinasi antara lain: vivaldi park, Everland, Nami Island, Istana Geongbokgung, Deoksugung, Namsan Tower, Gwanghwamun, Myeongdong, Insadong, Namdaemun, Dongdaemun dan semua tempat wajib berbau SJ.
Spring Tour
- Minimal 10 orang
- Biaya tur Rp. 2.500.000,- / orang
- Jika memiliki rombongan minimal 7 orang biaya tur menjadi Rp. 3.000.000,- / orang
- Biaya tur mencangkup: biaya hostel (dormitory 4/6/8), tiket masuk semua tempat pariwisata, dan kartu T money.
- membayar pendaftaran Rp. 1.000.000,- (no refund) dan mengisi formulir pendaftaran pada bulan Juli (perkiraan berangkat awal februari)
- destinasi antara lain: Jinhae/Gyeongju/Seoul, Nami Island, Istana Geongbokgung, Deoksugung, Namsan Tower, Gwanghwamun, Myeongdong, Insadong, Namdaemun, Dongdaemun dan semua tempat wajib berbau SJ.
Autumn Tour
- Minimal 15 orang
- Biaya tur Rp. 2.500.000,- / orang
- Biaya tur mencangkup: biaya hostel (dormitory 4/6/8), tiket masuk semua tempat pariwisata,dan kartu T money.
- membayar pendaftaran Rp. 1.000.000,- (no refund) dan mengisi formulir pendaftaran paling lambat Januari (perkiraan berangkat september/oktober)
- destinasi antara lain: Nami Island, Istana Geongbokgung, Deoksugung, Namsan Tower, 63 Building, Gwanghwamun, Myeongdong, Insadong, Namdaemun, Dongdaemun dan semua tempat wajib berbau SJ.
Summer Tour
- Minimal 15 orang
- Biaya tur Rp. 2.500.000,- / orang
- Biaya tur mencangkup: biaya hostel (dormitory 4/6/8), tiket masuk semua tempat pariwisata,dan kartu T money.
- membayar pendaftaran Rp. 1.000.000,- (no refund) dan mengisi formulir pendaftaran paling lambat Desember (perkiraan berangkat Juni/Juli)
- destinasi antara lain: Pantai di Busan/Donghae/Everland, Istana Geongbokgung, Deoksugung, Namsan Tower, 63 Building, Gwanghwamun, Myeongdong, Insadong, Namdaemun, Dongdaemun dan semua tempat wajib berbau SJ.
untuk pendaftaran bisa hubungi via email ke reeneemoffatt@yahoo.com. Jika belum jelas, bisa langsung ditanyakan di sini atau follow @SeoulBudgetTour.
Gamsahamnida ^^
ini perjalanan nya berapa hari yah?
ReplyDeleteuntuk autumn tour ini bulan sept/oct 2013 kan?
ReplyDeletemau ikut... bisa dikirim rincian intenary nya di email saya plis muttya_ariyanti@yahoo.com
gomaptaa...
tahun ini saya gak adain autumn tour. itinerary rinci hanya diberikan untuk peserta tur ketika mau berangkat :) tapi list ada di posting sebelumnya kok :)
Delete